Category: | Appetizers & Snacks | |
Servings: | untuk 5 gelas |
Description:
Biji jali biasa diolah menjadi bubur atau campuran nasi. Biji yang bundar dan kenyal ini ternyata tak hanya kaya serat tetapi juga sarat nutrisi lainnya. Setelah direbus biji jali ternyata enak dibuat es dengan tambahan kelengkeng yang renyah legit. Segar dan bernutrisi untuk berbuka puasa.hehe
Ingredients:
Bahan:
* 100 g biji jali
* 100 g gula pasir
* 1 lembar daun pandan, potong-potong
* 1 kaleng kelengkeng, tiriskan
* es batu secukupnya, memarkan
Directions:
Cara membuat:
© 2009
Biji jali biasa diolah menjadi bubur atau campuran nasi. Biji yang bundar dan kenyal ini ternyata tak hanya kaya serat tetapi juga sarat nutrisi lainnya. Setelah direbus biji jali ternyata enak dibuat es dengan tambahan kelengkeng yang renyah legit. Segar dan bernutrisi untuk berbuka puasa.hehe
Ingredients:
Bahan:
* 100 g biji jali
* 100 g gula pasir
* 1 lembar daun pandan, potong-potong
* 1 kaleng kelengkeng, tiriskan
* es batu secukupnya, memarkan
Directions:
Cara membuat:
- Cuci bersih biji jali lalu rendam dalam air dingin selama 3 jam. Tiriskan.
- Rebus biji jali dengan air secukupnya hingga biji jali lunak.
- Tambahkan gula dan daun pandan.
- Masak hingga gula larut dan airnya berkurang.
- Angkat jali dan dinginkan.
- Jika ingin disimpan, taruh dalam wadah tertutup dan simpan dalam lemari es.
- Penyajian: Taruh 2 sdm jali rebus berikut kuahnya ke dalam gelas saji.
- Beri kelengkeng, sedikit air dan es batu.
- Sajikan dingin.
© 2009
0 komentar:
Post a Comment
Silahkan beri komentar Anda mengenai artikel diatas di kolom ini: